Cara Install Dan Konfigurasi DHCP SERVER
ASSALAMUALIKUM WR.WB Saya disini akan mejelaskan cara untuk install dan konfigurasi dhcp server PENGERTIAN DHCP SERVER DHCP SERVER adalah protokol yang berbasis client yang dipakai untuk mempermudah pengalokasian IP Address pada satu jaringan. Cara install dan konfigurasi dhcp server di debian Langkah langkahnya untuk install dhcp server sebagai berikut. 1.langkah pertama setting ip addres a. Aktifkan server debian anda b. Masuk sebagai super user c. Edit file konfigurasi dengan perintah : nano /etc/network/interfaces Akan mucul seperti di atas ini lalu kita setting ip address untuk debian anda ,kalau sudah kita simpan dengah ctrl+x lalu tekan Y 2.Langkah kedua Install DHCP SERVER a.lakukan instalasi DHCP SERVER dengan perintah : apt-get install isc-dhcp-server b.konfigurasi file DHCP SERVER dengan perintah : /etc/dhcp/d